LHOKSEUMAWE – Polantas Lhokseumawe mensosialisasikan tentang tertib berlalu lintas kepada para peserta Tadris Fi Ramadhan ke 8 di Masjid Al Mabrur, Meunasah Masjid, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe, Rabu (5/4/2023).
Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kasat Lantas, AKP Adek Taufik, SIK mengatakan, personel menjelaskan tentang pentingnya tertib berlalu lintas saat berkendara di jalan raya dan tata cara penggunaan helm dengan baik dan benar.
“Tujuan dari kegiatan ini, yaitu untuk mengedukasi peserta supaya selalu tertib berlalu lintas guna menekan angka kecelakaan di jalan raya,” ujar Kasat Lantas.
Kata Kasat, sosialisasi tersebut merupakan upaya Sat Lantas Polres Lhokseumawe untuk mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar) di wilayah hukum Polres Lhokseumawe.
LHOKSUKON — Bupati Aceh Utara diwakili Sekretaris Daerah Dr A Murtala, MSi, menerima penyerahan pengelolaan…
ACEH UTARA – Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Utara menegaskan bahwa Fathullah Badli, terpidana kasus korupsi…
LHOKSUKON – Satreskrim Polres Aceh Utara berhasil membongkar kasus penyelewengan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi…
Lhokseumawe – Guna memastikan keamanan dan ketertiban di Lapas Kelas IIB Lhokseumawe, personel gabungan Polres…
Aceh Utara – Guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Guantibmas), personel Polsek Kuta…
Lhokseumawe – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif selama bulan suci Ramadan 1446 H,…