Nasional

Jaga Bonus Demografi, Pemerintah Dukung Lansia Tetap Produktif

Jakarta: Pemerintah mendukung para lanjut usia (lansia) tetap produktif demi menjaga bonus demografi Indonesia tahun 2045. Dukungan perawatan jangka panjang dan lapangan kerja lansia jadi fokus utama.

 

“Kalau sehat dan produktif, lansia bisa membiayai diri saat sakit. Tidak bergantung pada keluarga,” kata Direktur Kependudukan dan Jaminan Sosial Bappenas, Muhammad Cholifihani, di Jakarta, Senin (28/7/2025).

 

Ia mencontohkan, di Jepang lansia masih aktif menjadi sopir, petani, dan pekerja lainnya. “Mereka tetap sehat karena aktif bergerak dan teknologi mendukung,” katanya.

 

Diungkapkan, kebijakan silver economy masuk dalam RPJPN 2025–2045. “Pekerjaan repetitif bisa diisi lansia, tetap produktif dan minim risiko,” ucapnya.

 

Karena itu, ia menegaskan, pentingnya layanan jangka panjang. “Perawatan medis, bantuan pribadi, dan tugas rumah tangga harus tersedia,” ujarnya.

 

 

Sumber : https://rri.co.id/berita-terkini

MA

Recent Posts

AOCC Berikan Pendampingan Psikososial Bagi Anak Korban Banjir di Aceh Utara

ACEH UTARA - Lembaga Aceh Orphan Center for Children (AOCC) memberikan pendampingan psikososial melalui program…

6 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Gelar Trauma Healing dan Pengobatan Gratis bagi Pengungsi Banjir di Riseh Tunong

Lhokseumawe — Kepedulian terhadap korban banjir terus ditunjukkan Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K.,…

17 jam ago

DPRK Bener Meriah Apresiasi Kepedulian Kapolres Lhokseumawe dalam Misi Kemanusiaan Pascabanjir

Lhokseumawe – Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Bener Meriah memberikan apresiasi atas kinerja dan kepedulian…

17 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Hadirkan Tawa, Hiburan, dan Harapan bagi Kaum Ibu Pengungsi Lhokpungki di Sawang

Aceh Utara – Kehadiran Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H., membawa suasana…

18 jam ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Terdampak Banjir di Muara Batu

Aceh Utara — Satlantas Polres Lhokseumawe menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat pasca bencana banjir dengan menyalurkan…

2 hari ago

Polantas Mengajar Pasca Banjir, Aipda Zainudin Tanamkan Nilai Pancasila kepada Siswa SDN 11 Samudera

Aceh Utara – Pasca bencana banjir yang melanda sejumlah wilayah, kepedulian Polri terhadap dunia pendidikan…

2 hari ago