Siber Nusantara
  • News
  • Daerah
  • Pemerintah
  • Peristiwa
  • Featured
No Result
View All Result
Indeks
Siber Nusantara
  • News
  • Daerah
  • Pemerintah
  • Peristiwa
  • Featured
No Result
View All Result
Siber Nusantara
No Result
View All Result
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Pemerintah
  • Featured

Damai Aceh Berbasis Komunikasi Kearifan Lokal Membawa “Prof Kuya” Selesaikan Program Doktornya

MA by MA
28 Agustus 2025
in Daerah, Nasional, News, Politik
A A

 

MEDAN- Kamaruddin Hasan atau yang lebih dikenal dengan sebutan “Prof Kuya”, salah seorang dosen di Universitas Malikussaleh, berhasil menyelesaikan program Doktoralnya di Universitas Islam Sumatera Utara (UINSU), yang mengangkat Judul Disertasinya “Komunikasi Damai Partai Aceh Intergrasi Kearifan Lokal Berbasis Nilai Islam”, Kamis (28/8/2025).

Baca juga

AOCC Berikan Pendampingan Psikososial Bagi Anak Korban Banjir di Aceh Utara

20 Januari 2026

Kapolres Lhokseumawe Gelar Trauma Healing dan Pengobatan Gratis bagi Pengungsi Banjir di Riseh Tunong

20 Januari 2026

Kamaruddin Hasan menjadi peneliti pertama di Indonesia yang mengangkat dan mengembangkan Komunikasi Damai dalam ranah politik lokal, sekaligus Doktor pertama di Indonesia yang meneliti dan mengambangkan komunkasi Damai dalam ranah politik khususnya politik lokal melalui partai lokal.

Komunikasi simbolik melalui adat, positive peace, media komunikasi damai berbasis kerifan lokal. Kearifan lokal sebagai jembatan resolusi dan transformasi konflik. Komunikasi bersifat,  dialogis, inklusif, ukhuwah, amar maruf nahi munkar, menjadi komponen menarik yang mengisi disertasinya.

Prinsip harmoni adat dan agama seperti hukom ngon adat lagee zat ngon sifeut. serta komunikasi damai yang harmoni adat dan  agama yang adaptif dan juga kearifan lokal Aceh berperan strategis sebagai mekanisme resolusi konflik dan edukasi politik lokal di Aceh.

Dalam disertasinya, model komunikasi ini relevan untuk pembangunan perdamaian inklusif dana berkelanjutan.  Komunikasi damai di Aceh bukan sekadar hasil dari perjanjian politik, tetapi juga buah dari integrasi nilai Islam dengan kearifan lokal yang ada di Aceh.

Model komunikasi damai yang paling cocok Model Integratif Kultural Religius, dengan menggabungkan dimensi Kearifan Lokal Aceh seperti Meusapat, peusijuek, peumulia jamee, meusyawarah gampong. Serta Dimenasi Islam Amar ma’ruf nahi munkar, musyawarah, ukhuwah.

Kamaruddin Hasan juga mencontohkan, dari beberapa negara lain yang berkaitan dengan implementasi Komunikasi Damai dalam ranah Politik, yang diperankan partai lokal. Dimana, perkembangan partai politik lokal di dunia saat ini menunjukkan dinamika yang bervariasi, tergantung pada konteks politik, sosial, dan hukum di setiap negara.

Spanyol: Partai lokal sangat menonjol, seperti Esquerra Republicana de Catalunya (ERC) dan Partido Nacionalista Vasco (PNV), yang memperjuangkan otonomi bahkan kemerdekaan wilayah seperti Catalonia dan Basque.

Britania Raya: Partai lokal seperti Scottish National Party (SNP) berpengaruh besar dalam politik Skotlandia dan memperjuangkan referendum kemerdekaan.

Italia: Banyak partai regional di wilayah utara seperti Lega Nord yang awalnya bersifat lokal sebelum berekspansi secara nasional.

India: Sistem federal India memberi ruang besar bagi partai-partai regional seperti Trinamool Congress (Benggala Barat) dan Shiv Sena (Maharashtra) yang punya pengaruh besar dalam politik negara bagian.

Indonesia: Hanya di Aceh, berdasarkan MoU Helsinki, partai lokal seperti Partai Aceh diperbolehkan secara hukum. Ini menjadikan Aceh unik dalam konteks sistem politik Indonesia.

Filipina: Beberapa partai lokal berkembang karena sistem politik terdesentralisasi dan dominasi politik keluarga di daerah.

Partai lokal kerap muncul di negara-negara dengan konflik etnis atau sistem federal. Misalnya, di Nigeria, partai lokal berbasis etnis atau wilayah cukup dominan di beberapa negara bagian.

Sedangkan di Amerika Latin, seperti, seperti Bolivia dan Meksiko memperlihatkan kemunculan partai-partai lokal yang fokus pada representasi kelompok etnis pribumi atau isu lokal lainnya.

Komunikasi Damai yang diperankan oleh Partai lokal dalam demokrasi di banyak negara, terutama dalam konteks negara federal, multietnis, atau yang mengalami desentralisasi. Sering berperan sebagai suara komunitas lokal, penyeimbang kekuatan nasional, atau bahkan agen perubahan dalam konteks konflik dan perdamaian.

Namun, Partai Aceh sebagai hasil kompromi politik dan simbol keberhasilan perdamaian. dalam prakteknya, menghadapi tantangan besar untuk tetap relevan di tengah demokratisasi, perubahan sosial, dan harapan masyarakat yang berkembang. Keberlanjutan partai Aceh akan sangat bergantung pada kemampuannya beradaptasi dan membuktikan diri melalui kinerja, bukan sekadar identitas.

Pada sidang tertutup yang digelar tersebut, Promoto: Prof. Dr. Hasan Sazali, MA, co Promotor Dr. Mailin, MA. sedangkan penguji: Dr. Anang Anas Azhar, MA, Dr. Efi Brata Madya, M.Si. Dr. Hasnun Jauhari Ritonga, MA,   Dr. Iskandar, M.Si, Dr. Fakhrur Rozi, M.I.Kom.(*)

Share235Tweet147Send

Konten terkait

AOCC Berikan Pendampingan Psikososial Bagi Anak Korban Banjir di Aceh Utara

20 Januari 2026

ACEH UTARA - Lembaga Aceh Orphan Center for Children (AOCC) memberikan pendampingan psikososial melalui program "Trauma Healing" bagi puluhan anak...

Kapolres Lhokseumawe Gelar Trauma Healing dan Pengobatan Gratis bagi Pengungsi Banjir di Riseh Tunong

20 Januari 2026

Lhokseumawe — Kepedulian terhadap korban banjir terus ditunjukkan Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H. Pada Senin (19/1/2026),...

DPRK Bener Meriah Apresiasi Kepedulian Kapolres Lhokseumawe dalam Misi Kemanusiaan Pascabanjir

20 Januari 2026

Lhokseumawe – Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Bener Meriah memberikan apresiasi atas kinerja dan kepedulian Kapolres Lhokseumawe beserta jajaran dalam...

Kapolres Lhokseumawe Hadirkan Tawa, Hiburan, dan Harapan bagi Kaum Ibu Pengungsi Lhokpungki di Sawang

20 Januari 2026

Aceh Utara – Kehadiran Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H., membawa suasana berbeda di titik pengungsian warga...

Terbaru

AOCC Berikan Pendampingan Psikososial Bagi Anak Korban Banjir di Aceh Utara

20 Januari 2026

Kapolres Lhokseumawe Gelar Trauma Healing dan Pengobatan Gratis bagi Pengungsi Banjir di Riseh Tunong

20 Januari 2026

Trending

  • Nonton Film Tuhog 2023, Kisah Perselingkuhan Seorang Istri Tentara dengan Ayah Mertua

    1130 shares
    Share 452 Tweet 283
  • Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

    608 shares
    Share 243 Tweet 152
  • “Sugar Baby” 2023, Film Filipina Mengisahkan Perjalanan Wanita Cantik Azi Acosta Menghidupi Keluarga

    1897 shares
    Share 759 Tweet 474
  • Selain Tuhog dan Tayuan, Ini Film Vivamax yang Tidak Kalah Menarik Untuk Ditonton

    656 shares
    Share 262 Tweet 164
  • Nonton dan Download Film Tuhog 2023: Suami Bertugas, Apple Dy Digoyang Mertua

    760 shares
    Share 304 Tweet 190
Siber Nusantara

Media Siber Nusantara mengabarkan informasi ke genggaman Anda.

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privasi

© 2024 Siber Nusantara - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.

No Result
View All Result
  • News
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Pemerintah
  • Featured

© 2024 Siber Nusantara - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.

https://transparansiindonesia.co.id/data/ https://sulutaktual.com/wp-includes/ https://tracerstudy.idu.ac.id/assets/ https://formulir.smanda.sch.id/tmp/ mpp.boyolali.go.id/assets/ https://suratkominfo.hstkab.go.id/data/ https://bank-bindowal.com/data/ https://e-office.maybratkab.go.id/news/ https://alumni.widyatama.ac.id/daftar/ OKRUMMY OKRUMMY OKRUMMY OKRUMMY OKRUMMY OKRUMMY GB777 slot gacor GB777 GB777 slot gacor GB777 slot gacor oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro oklaro Slot Gacor Slot Gacor