Daerah

Satlantas Aceh Utara Minimalisir Balapan Liar dan Knalpot Brong di Bulan Ramadhan

LHOKSUKON โ€” Personel Satlantas dan personil Sat Sabhara Polres Aceh Utara melaksanakan kegiatan patroli malam hari guna mencegah terjadinya balapan liar dan pengendara yang menggunakan knalpot brong dan masalah lainnya.

Kegiatan patroli mencegah terjadinya balap liar ini dilaksanakan untuk menjaga ketentraman dan kekhidmatan masyarakat dalam bulan ramadhan ini. Pengendara yang menggunakan knalpot brong diimbau untuk mengganti ke knalpot standar agar tidak membuat kebisingan dalam bulan Ramadhan dan juga sesuai perintah larangan penggunaan knalpot brong.

Kapolres Aceh Utara AKBP Deden Heksaputera, S.S Ik melalui Kasat Lantas Iptu Teuku Sulaiman menjelaskan bahwa kegiatan ini akan dilaksanakan setiap hari selama bulan Ramadhan guna menjaga ketertiban dalam wilayah hukum Polres Aceh Utara.

โ€œBagi yang terjaring dalam kegiatan ini akan diamankan kendaraannya selama satu bulan supaya menjadi efek jera bagi pelaku dan orangtuanya. Jangan sampai gara-gara pelaku balap liar bisa membahayakan orang lain atau pengendara lain sampai memakan korban. Lebih-lebih lagi sampai menutup arus lalu lintas,โ€ ujar Iptu Teuku Sulaiman.[JAMAL LSMW]

Redaktur Pelaksana

Nama lengkap Saya Jamaluddin, S.Kom Kalau Jamal lain yang tidak punya S.Kom berarti itu bukan Saya.

Recent Posts

Sat Binmas Polres Lhokseumawe Kedepankan Pencegahan Dini Lewat Binluh Kamtibmas di Ruang Publik

LHOKSEUMAWE - Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Lhokseumawe terus mengedepankan upaya pencegahan dini terhadap…

15 jam ago

Sidokkes Polres Lhokseumawe Gelar Baktikes, Jaga Kesehatan Personel Jelang Pelaksanaan Tugas

LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (Baktikes) sebagai…

15 jam ago

Pemerintah Gampong Meunasah Mesjid Apresiasi Kapolres Lhokseumawe atas Bantuan Tempat Penampungan Air

LHOKSEUMAWE - Pemerintah Gampong Meunasah Mesjid menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Bapak Kapolres…

15 jam ago

Polres Lhokseumawe dan BKO Brimob Kaltim Gotong Royong Bersihkan MAS Baitul Hidayah Pasca Banjir

LHOKSEUEMAWE - Sebagai bentuk kepedulian terhadap dunia pendidikan pasca bencana banjir, personel Polres Lhokseumawe bersama…

15 jam ago

Cegah Guantibmas, Polsek Blang Mangat Gelar Patroli Dialogis di Pasar Keude Punteut

LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas), personel Polsek Blang Mangat…

15 jam ago

Media PaseSatu Makin di Depan, Pemkab Gandengkan untuk Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang

ACEH UTARA โ€” Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menyalurkan bantuan berupa tenda dan tangki air kepada…

2 hari ago