Categories: News

Sambut HUT Bhayangkara ke-79, Personel Polsek Muara Satu Gelar Kurve Bersihkan Mako

Lhokseumawe – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 yang jatuh pada 1 Juli 2025 mendatang, seluruh personel Polsek Muara Satu, Polres Lhokseumawe, melaksanakan kegiatan kurve atau gotong royong membersihkan lingkungan mako, Rabu (18/6/2025) pagi.

Kegiatan yang dimulai sejak pukul 09.00 WIB ini berlangsung di halaman Mapolsek Muara Satu. Seluruh personel tampak antusias membersihkan area kantor, mulai dari halaman, taman, hingga ruang pelayanan publik.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan., S.H., S.I.K., M.S.M., M.H melalui Kapolsek Muara Satu Iptu Syadli mengatakan, kegiatan kurve ini merupakan salah satu bentuk kepedulian personel terhadap kebersihan lingkungan, sekaligus bagian dari persiapan menyambut HUT Bhayangkara ke-79. Menurutnya, dengan lingkungan yang bersih dan nyaman, kualitas pelayanan kepada masyarakat juga akan meningkat.

β€œIni bagian dari semangat menyambut HUT Bhayangkara. Selain menumbuhkan rasa kebersamaan di internal, kegiatan ini juga bertujuan menciptakan suasana yang nyaman dan bersih bagi masyarakat yang datang ke Polsek,” ujarnya.

Selain menjaga kebersihan, kegiatan tersebut juga menjadi momentum untuk memperkuat semangat pengabdian Polri kepada masyarakat serta mencerminkan kesiapan Polsek Muara Satu dalam memberikan pelayanan terbaik.

MA

Recent Posts

Sat Polairud Polres Lhokseumawe Gelar Patroli Dialogis di Pesisir Pantai Pusong Baru

LHOKSEUMAWE - Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli dialogis di…

3 jam ago

Sidokkes Polres Lhokseumawe Laksanakan Baktikes, Berikan Vaksin Tetanus dan Vitamin kepada Personel

LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (baktikes) berupa…

3 jam ago

Polsek Muara Satu Kawal Penyaluran MBG untuk Ribuan Pelajar dan Warga di Lhokseumawe

LHOKSEUMAWE - Polsek Muara Satu Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengawalan penyaluran Makanan Bergizi…

3 jam ago

Polsek Blang Mangat Sosialisasikan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 11 Lhokseumawe

LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah penyalahgunaan narkoba di kalangan pelajar, Polsek Blang Mangat melaksanakan kegiatan…

3 jam ago

Polres Lhokseumawe dan Masyarakat Gotong Royong Pulihkan SMP Negeri 2 Muara Batu Pasca Banjir

LHOKSEUMAWE - Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan gotong royong pemulihan pasca bencana banjir bersama masyarakat di…

3 jam ago

Sat Binmas Polres Lhokseumawe Kedepankan Pencegahan Dini Lewat Binluh Kamtibmas di Ruang Publik

LHOKSEUMAWE - Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Lhokseumawe terus mengedepankan upaya pencegahan dini terhadap…

1 hari ago