Politik

Sambang Warga Ulee Jalan, Ini yang Dilakukan Caleg PAN Lhokseumawe

LHOKSEUMAWE – Caleg Dapil I Banda Sakti dari Partai Amanat Nasional (PAN) Lhokseumawe, Azhari menyambagi warga di Desa Ulee Jalan, Kota Lhokseumawe, Senin (4/12/2023).

Pantauan di lokasi, selain Azhari dalam kegiatan tersebut juga turut dihadiri Caleg DPRK Dapil I Banda Sakti, Zainal Abidin, Caleg Dapil 5 DPRA dari partai PAN, Ramazani serta sejumlah pengurus.

“Selain mengunjungi warga, kita juga menyerap aspirasi masyarakat dan membagikan sejumlah paket susu,” ujar Azhari kepada sibernusantara.com.

Pihaknya berharap, kata Azhari, dengan kegiatan kunjungan dan gerakan sosial pembagian puluhan paket susu tersebut dapat mempererat hubungan antara partai dengan masyarakat.

“Kegiatan ini juga sebagai bentuk kepedulian kita kepada masyarakat di Desa Ulee Jalan, semoga dapat bermanfaat,” jelasnya.[]

AddThis Website Tools
JF

Recent Posts

Polwan Tampil Humanis, Amankan Shalat Jumat di Seputaran Kota Lhokseumawe

Lhokseumawe – Suasana Jumat siang di Kota Lhokseumawe tampak berbeda. Sejumlah Polisi Wanita (Polwan) dari…

3 jam ago

Kapolsek Muara Dua Timbang Personel, Berat Badan 85 Kg ke Atas Wajib Ikut Program Diet Kapolres

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh anggota, Kapolsek Muara Dua, Ipda Roni,…

3 jam ago

Bahas Ketahanan Pangan, Kapolres Lhokseumawe Terima Kunjungan PT Setya Agung

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menerima kunjungan silaturahmi dari…

6 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Sambut Hangat Kunjungan Tokoh Seniman : Sinergi Seni dan Keamanan untuk Kota Lebih Harmonis

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menerima kunjungan Asep Rahmat…

6 jam ago

Personel Gendut Wajib Diet, Kapolres Lhokseumawe Gagas Program Postur Ideal Polri

Lhokseumawe – Dalam upaya membentuk personel Polri yang sehat, sigap, dan profesional, Kapolres Lhokseumawe AKBP…

6 jam ago

Program Kerja 100 Hari, Kapolres AKBP Dr. Ahzan Wajibkan Diet Sehat untuk Personel Gendut

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe membuat gebrakan unik dalam program 100 hari kerja Kapolres AKBP Dr.…

6 jam ago