Polri

Pramuka Saka Bhayangkara Polres Lhokseumawe Gelar Latihan SAR

Lhokseumawe – Pramuka Saka Bhayangkara Polres Lhokseumawe melaksanakan latihan rutin di Bumper Aspol Atmani Wedhana, Desa Mns Alue, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe, Minggu (19/1/2025) pagi.

 

 

Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kasat Binmas AKP Zahabi, SH, MM mengatakan, tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan anggota Prasbhara dalam melaksanakan operasi SAR darat sekaligus mempersiapkan mereka untuk tanggap menghadapi kondisi darurat di wilayah hukum Polres Lhokseumawe.

 

Latihan kali ini, sebut AKP Zahabi, berfokus pada simulasi pencarian dan penyelamatan (SAR) di darat. Para anggota Pramuka Saka Bhayangkara diberikan pembekalan teknik pencarian korban di medan darat, evakuasi darurat, serta strategi kesiapsiagaan dalam situasi bencana.

 

Kegiatan ini diharapkan mampu membentuk karakter anggota Pramuka yang sigap, terampil, dan siap melayani masyarakat dalam situasi darurat. Latihan rutin seperti ini juga menjadi bagian dari pembinaan Saka Bhayangkara dalam mendukung program kamtibmas, pungkasnya.

MA

Recent Posts

AOCC Berikan Pendampingan Psikososial Bagi Anak Korban Banjir di Aceh Utara

ACEH UTARA - Lembaga Aceh Orphan Center for Children (AOCC) memberikan pendampingan psikososial melalui program…

9 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Gelar Trauma Healing dan Pengobatan Gratis bagi Pengungsi Banjir di Riseh Tunong

Lhokseumawe — Kepedulian terhadap korban banjir terus ditunjukkan Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K.,…

20 jam ago

DPRK Bener Meriah Apresiasi Kepedulian Kapolres Lhokseumawe dalam Misi Kemanusiaan Pascabanjir

Lhokseumawe – Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Bener Meriah memberikan apresiasi atas kinerja dan kepedulian…

20 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Hadirkan Tawa, Hiburan, dan Harapan bagi Kaum Ibu Pengungsi Lhokpungki di Sawang

Aceh Utara – Kehadiran Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H., membawa suasana…

20 jam ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Terdampak Banjir di Muara Batu

Aceh Utara — Satlantas Polres Lhokseumawe menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat pasca bencana banjir dengan menyalurkan…

2 hari ago

Polantas Mengajar Pasca Banjir, Aipda Zainudin Tanamkan Nilai Pancasila kepada Siswa SDN 11 Samudera

Aceh Utara – Pasca bencana banjir yang melanda sejumlah wilayah, kepedulian Polri terhadap dunia pendidikan…

2 hari ago