Lhokseumawe – Personel Pos Pelayanan (Pos Yan) Simpang Empat Dewantara menggelar apel pagi dalam rangka Operasi Ketupat Seulawah 2025, Senin (7/4/2025) sekira pukul 09.30 WIB. Kegiatan apel berlangsung di depan Pos Yan Dewantara dan dipimpin oleh Katim Regu A, AKP Ali Akbar.
Apel diikuti oleh Regu Jaga I/A yang terdiri dari personel Polri, TNI Kodim 0103/Aceh Utara, Dishub, Satpol PP, dan Dinas Kesehatan.
Kapolres Lhohseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kabag Ops Kompol Abdul Muin, SH, MM mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk menyatukan komitmen serta kesiapan petugas dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat selama operasi berlangsung.
Pelaksanaan apel pagi ini menjadi awal dari serangkaian tugas pengamanan dan pelayanan arus mudik guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, pungkasnya.
LHOKSEUMAWE - Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Lhokseumawe terus mengedepankan upaya pencegahan dini terhadap…
LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (Baktikes) sebagai…
LHOKSEUMAWE - Pemerintah Gampong Meunasah Mesjid menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Bapak Kapolres…
LHOKSEUEMAWE - Sebagai bentuk kepedulian terhadap dunia pendidikan pasca bencana banjir, personel Polres Lhokseumawe bersama…
LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas), personel Polsek Blang Mangat…
ACEH UTARA — Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menyalurkan bantuan berupa tenda dan tangki air kepada…