LHOKSEUMAWE – Tim Unit Reaksi Cepat (URC) Sat Samapta Polres Lhokseumawe melakukan patroli antisipasi premanisme, dalam kegiatan tersebut personel menyambagi para pengemudi becak barang di pasar Batuphat, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, Jumat (9/6/2023).
Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kasat Samapta, Iptu Heydi, SH, MSi mengatakan, selain itu personel memantau situasi dan kondisi di pasar tradisional. Kemudian, menyambagi pedagang dan masyarakat untuk menyampaikan pesan Kamtibmas.
“Personel mengimbau masyarakat di kawasan tersebut agar melaporkan jika melihat hal yang mencurigakan atau mengalami tindakan premanisme,” ujarnya.
Kemudian, kata Kasat, bagi yang membawa kendaraan bermotor agar memasang kunci pengaman ganda saat memarkirkan kendaraan dan tidak meninggalkan barang berharga.
Patroli dimaksud, kata Kasat, salah satu upaya Kepolisia dalam memelihara Kamtibmas dan memberi rasa aman kepada masyarakat yang beraktivitas di tempat publik.
LHOKSEUMAWE - Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli dialogis di…
LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (baktikes) berupa…
LHOKSEUMAWE - Polsek Muara Satu Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengawalan penyaluran Makanan Bergizi…
LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah penyalahgunaan narkoba di kalangan pelajar, Polsek Blang Mangat melaksanakan kegiatan…
LHOKSEUMAWE - Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan gotong royong pemulihan pasca bencana banjir bersama masyarakat di…
Aceh Utara - Konsorsium Perguruan Tinggi untuk Ketahanan Bencana menyalurkan bantuan kemanusiaan ke dua provinsi…