LHOKSEUMAWE – Kapolsek Simpang Keuramat, Ipda Darmansyah mensosialisasikan dampak negatif kenakalan remaja kepada siswa di SMA Negeri 1 Simpang Keuramat, Aceh Utara, wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Kamis (7/12/2023).
Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui Kapolsek Simpang Keuramat di hadapan para siswa menjelaskan, tentang dampak negatif kenakalan remaja, seperti tawuran dan bullying serta perilaku menyimpang lainnya.
“Saya harap, adik – adik agar menghindari segala bentuk tindakan kenakalan remaja dan jangan menyentuh Narkoba. Belajarlah dengan rajin untuk mengejar cita – cita,” pintanya..
Pada kesempatan tersebut, Ipda Darmansyah juga mengucapkan terima kasih kepada pihak sekolah yang telah mengundangnya untuk menyampaikan pesan – pesan positif kepada para siswa.
LHOKSEUMAWE - Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Lhokseumawe terus mengedepankan upaya pencegahan dini terhadap…
LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (Baktikes) sebagai…
LHOKSEUMAWE - Pemerintah Gampong Meunasah Mesjid menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Bapak Kapolres…
LHOKSEUEMAWE - Sebagai bentuk kepedulian terhadap dunia pendidikan pasca bencana banjir, personel Polres Lhokseumawe bersama…
LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas), personel Polsek Blang Mangat…
ACEH UTARA — Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menyalurkan bantuan berupa tenda dan tangki air kepada…