News

Kapolsek Dewantara Sambang Lokasi UMKM di Keude Krueng Geukueh

 

LHOKSEUMAWE – Kapolsek Dewantara, Iptu Subihan Afuan Ardhi, STrK menyambangi lokasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Gampong Keude Krueng Geukueh, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara, wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Senin (6/2/2023).

Pantauan di lapangan, Kapolsek yang juga didampingi dua personel, yakni Aipda Asriansyah dan Aipda Heriyanto melihat produk yang dihasilkan oleh pelaku UMKM.

“Kami dari jajaran Polsek Dewantara sangat mendukung UMKM di gampong – gampong guna meningkatkan perekonomian masyarakat,” ujar Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kapolsek Dewantara.

Selain itu, Iptu Subihan Afuan Ardhi juga mengharapkan kepada pelaku UMKM di wilayah hukum Polsek Dewantara agar tetap menjaga kualitas produk yang dihasilkan.

“Kepolisian siap memberi pembinaan kepada pelaku usaha kecil tersebut serta mempromosikan produk-produk yang dihasilkan, sehingga lebih dikenal oleh khalayak ramai.

MA

Recent Posts

Patroli Polsek Muara Satu Pastikan Keamanan di Wilayah Pantai Rancung

LHOKSEUMAWE – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Muara Satu melaksanakan…

18 jam ago

Patroli Dewantara Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka Operasi Lilin Seulawah 2024, personel Polsek Dewantara bersama Pos Pelayanan (Posyan)…

18 jam ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli bersama TNI, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

lokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti bersama…

18 jam ago

Patroli Malam Polsek Samudera: Wujud Komitmen Jaga Keamanan Warga

ACEH UTARA– Dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat, personel Polsek Samudera melaksanakan patroli malam…

18 jam ago

Patroli Malam, Personel Polsek Blang Mangat Sampaikan Imbauan Kamtibmas

Mangat – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di malam hari, personel…

18 jam ago

UDD PMI Aceh Utara Ikuti Akreditasi

ACEH UTARA - Unit Donor Darah Palang Merah Indonesia (UDD PMI) Aceh Utara, Provinsi Aceh,…

2 hari ago