Categories: News

Kampanye Dialogis, Personel Polres Lhokseumawe Lakukan Pengamanan di Sekitar Lokasi

LHOKSEUMAWE – Personel Polres Lhokseumawe melaksanakan pengamanan di sekitar lokasi kampanye dialogis Caleg DPRK Lhokseumawe Dapil Muara Dua dari Partai Demokrat, kegiatan tersebut berlangsung di sebuah kafe di Kota Lhokseumawe, Sabtu (2/12/2023).

“Acara ini berlangsung dari pukul 09.00 sampai 16.00 WIB yang dihadiri sebanyak 100 orang,” ujar Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui Kasi Humas, Salman Alfarisi.

Lanjutnya, kehadiran personel di lokasi tersebut guna mengantisipasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama acara berlangsung. “Kehadiran Polisi untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang hadir maupun kepada Caleg DPRK Lhokseumawe,” pungkas kasi humas.

Tambah Salman, kegiatan pengamanan dimaksud merupakan rangkaian Operasi Mantap Brata Seulawah 2023-2024. Diharapkan, dapat mewujudkan situasi yang aman dan kondusif menjelang maupun sampai pelaksanaan Pemilu Serentak 2024 selesai di wilayah hukum Polres Lhokseumawe.

AddThis Website Tools
MA

Recent Posts

Pelantikan 14 Pejabat IAIN Lhokseumawe: Harmoni dan Inovasi Jadi Fokus

Lhokseumawe - Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe, Prof. Dr. Danial, M.Ag., secara resmi melantik…

6 jam ago

Polres Lhokseumawe Ungkap Kasus Besar Peredaran Sabu di Aceh Utara, Tangkap 2 Tersangka dan Sita 1,1 Kg Sabu

Lhokseumawe – Satuan Reserse Narkoba Polres Lhokseumawe kembali menunjukkan keseriusannya dalam memberantas peredaran narkotika di…

13 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Sambut Kunjungan Kepala Kantor Bea Cukai Lhokseumawe

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe, AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H., menyambut kunjungan silaturahmi Kepala…

16 jam ago

Personel Polsek Muara Dua Monitoring Penyaluran Makan Bergizi Gratis untuk 1.472 Siswa di Lhokseumawe

Lhokseumawe – Personel Polsek Muara Dua, Polres Lhokseumawe, melaksanakan monitoring penyaluran Program Makan Bergizi Gratis…

17 jam ago

Polsek Muara Satu Tingkatkan Patroli di Pasar Tradisional Batuphat Timur untuk Cegah Gangguan Kamtibma

Lhokseumawe – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, personel Polsek Muara Satu, Polres Lhokseumawe, melaksanakan…

17 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Lantas, dan Kasat Binmas

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe, AKBP Dr. Ahzan., S.H., S.I.K., M.S.M., M.H memimpin upacara serah terima…

17 jam ago