LHOKSEUMAWE – Polisi wanita (Polwan) dari Sat Lantas Polres Lhokseumawe melaksanakan strong poin (pengaturan lalu lintas) menjelang dan sesudah shalat Jumat di depan Masjid Jamik, Kota Lhokseumawe, Jumat (3/11/2023) siang.
“Kegiatan ini bertujuan untuk mengantisipasi kemacetan dan memberi kenyamanan kepada para jamaah yang membawa kendaraan,” ujar Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui Kasat Lantas, AKP Ridho Rizky Ananda.
Lanjutnya, tujuan lain dari strong poin dimaksud yakni guna menjaga keamanan, kelancaran, dan ketertiban lalu lintas (kamseltibcar), serta mencegah terjadinya aksi pencurian kendaraan bermotor milik para jamaah.
“Kegiatan ini merupakan bentuk nyata pelayanan yang diberikan Sat Lantas kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah shalat Jumat,” pungkas kasat.
LHOKSEUMAWE - Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Lhokseumawe terus mengedepankan upaya pencegahan dini terhadap…
LHOKSEUMAWE - Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan bakti kesehatan (Baktikes) sebagai…
LHOKSEUMAWE - Pemerintah Gampong Meunasah Mesjid menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Bapak Kapolres…
LHOKSEUEMAWE - Sebagai bentuk kepedulian terhadap dunia pendidikan pasca bencana banjir, personel Polres Lhokseumawe bersama…
LHOKSEUMAWE - Dalam rangka mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas), personel Polsek Blang Mangat…
ACEH UTARA — Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menyalurkan bantuan berupa tenda dan tangki air kepada…