Categories: News

Polsek Samudera pengamanan Arus Lalin pada giat Strong Point Pagi

LHOKSEUMAWE, Dalam upaya mengantisipasi kemacetan lalu lintas di simpang keude Pasar Geudong Kec. Samudera, Anggota Polsek Samudera Polres Lhokseumawe Polda Aceh melaksanakan kegiatan Strong Point pada pagi hari. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan arus lalu lintas berjalan lancar, terutama pada jam-jam sibuk di pagi hari., Kamis, 17/10/2024 Pagi.

 

Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S. I. K melalui Kapolsek Samudera AKP Saipul Bahri menjelaskan bahwa Strong Point ini melibatkan dua personil di lokasi-lokasi strategis yang rawan kemacetan. “Dengan penempatan personil di titik Rawan kemacetan, kami berharap dapat mengurangi antrean kendaraan dan memastikan kelancaran lalu lintas. Kegiatan ini juga melibatkan pengaturan dan pengawasan lalu lintas untuk menghindari potensi kemacetan yang dapat mengganggu aktivitas anak sekolah dan masyarakat Kec. Samudera pungkasnya .

 

Selain pengaturan lalu lintas, petugas juga melakukan pemantauan dan memberikan arahan kepada pengendara untuk mematuhi rambu-rambu lalu lintas dan aturan yang berlaku. Anggota Polsek Samudera berharap kegiatan ini dapat meningkatkan disiplin berlalu lintas dan mengurangi potensi terjadinya kemacetan di wilayahnya.

 

Kegiatan Strong Point pagi ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat, serta mendukung terciptanya suasana lalu lintas yang lebih tertib dan efisien. Polsek Samudera berkomitmen untuk terus melaksanakan langkah-langkah preventif demi kelancaran dan keselamatan berlalu lintas.

Artikel Polsek Samudera pengamanan Arus Lalin pada giat Strong Point Pagi pertama kali tampil pada Tribratanews Polres Lhokseumawe.

Recent Posts

Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Tanam Pohon di Istana: Langkah Nyata untuk Pelestarian Lingkungan

JAKARTA  -Presiden Joko Widodo bersama Ibu Iriana Joko Widodo melakukan kegiatan penanaman pohon di halaman…

14 jam ago

Solidaritas untuk Korban Banjir, Abu Heri Aksi Cepat di Trumon

Aceh Selatan - Anggota DPR Aceh T. Heri Suhadi, SP, yang akrab dipanggil Abu Heri,…

16 jam ago

RSUD Cut Meutia Gratiskan Biaya Pengobatan Bocah Korban Penyiraman Air Keras

ACEH UTARA - Rumah Sakit Umum Daerah Cut Meutia (RSUDCM) Aceh Utara, bakal membebaskan atau…

17 jam ago

Cegah Guantibmas, Polres Lhokseumawe Intensifkan Patroli di Pasar Tradisional

LHOKSEUMAWE - Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan pasar tradisional, Polres Lhokseumawe melaksanakan…

20 jam ago

Patroli Polisi di Lhokseumawe Sambangi Rumah Paslon Pilkada, Ini Tujuannya

LHOKSEUMAWE - Polres Lhokseumawe terus berupaya menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada…

20 jam ago

Polwan Tangguh Polres Lhokseumawe: Bekal Beladiri Hadapi Tantangan di Lapangan

LHOKSEUMAWE - Di balik seragamnya yang rapi dan sikapnya yang penuh wibawa, ada kekuatan dan…

20 jam ago