LHOKSEUMAWE – Saweu Keude Kupi, Personil Polsek sawang melakukan patroli dialogis berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat, selasa (8/9/2024) malam.
Dalam suasana yang penuh kehangatan, tampak percakapan antara warga dan Polisi tengah berlangsung, mulai dari pembahasan tentang kamtibmas hingga isu sosial lainnya.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kapolsek Sawang IPTU Slamet Rizki menyebutkan, Polisi memberikan perhatian khusus untuk berinteraksi dengan warga dengan Sawue Keude Kupi.
Momen ini akan membangun hubungan silaturrahmi yang lebih baik, serta personil dapat mendengarkan langsung masukan dan kebutuhan pemuda dan masyarakat, ungkapnya.
Artikel Sawue Keude Kupi : Polisi Perkuat Interaksi dengan Warga Jaga Kamtibmas pertama kali tampil pada Tribratanews Polres Lhokseumawe.
LHOKSEUMAWE - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Malikussaleh, menggelar diskusi wacana…
LHOKSEUMAWE – Kapolsek Banda Sakti, IPTU Zul Akbar, mewakili Kapolres Lhokseumawe menghadiri Upacara Peringatan Hari…
LHOKSUKON -Tiga perangkat desa asal Gampong Sah Raja, Kecamatan Pante Bidari, Aceh Timur, yang akan…
LHOKSUKON - J (33) warga Desa Lueng Sa, Kecamatan Madat, Kabupaten Aceh Timur, ditangkap Satuan…
LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, Polsek Meurah…
Lhokseumawe – Dalam upaya membentuk karakter religius anggota Polri, Polres Lhokseumawe menggelar pengajian rutin sebagai…